Detail Karya Ilmiah
-
GAMBARAN HARGA DIRI TKI DI DESA BLABAN, KECAMATAN BATU MARMAR, KABUPATEN PAMEKASANPenulis : MOHAMMAD ALIMUDDINDosen Pembimbing I : Alifah Rahma Wati, S.Psi., M.Psi., PsikologDosen Pembimbing II :Abstraksi
Tujuan yang harus dicapai dalam penulisan skripsi ini adalah ingin mengetahui gambaran harga diri TKI di Desa Blaban Kecamatan Batu Marmar, Kabupaten Pamekasan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif yang ditentukan berdasarkan purposiv sampling. Analisis data menggunakan teknik Miles dan Huberman. Teknik pemeriksaan keabsahan data menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan dari temuan tentang Gambaran Harga Diri TKI bahwa Merasa diterima apabila membawa oleh oleh dan mentraktir minum, merasa senang jika mendapatkan pengahargaan yang diberikan oleh masyarakat, merasa diterima oleh masyarakat jika membawa oleh-oleh dan mentraktir minum atau judi meskipun tidak memiliki uang yang cukup untuk membeli oleh-oleh, masing-masing subjek akan tetap membeli oleh-oleh dan mentraktir meskipun harus dengan meminjam uang ke orang lain ingin menunjukan bahwa mereka bisa seperti orang lainnya yang sudah sukses di tanah rantau ingin mendapatkan anggapan dari masyarakat bahwa mereka mampu memberikan oleh-oleh serta mentraktir masyarakat Ingin membuat keluarganya dihargai oleh masyrakat tidak ingin mendapat perlakuan yang buruk. Kata Kunci : Harga Diri, Perasaan diterima, Perasaan mampu, dan Perasaan berharga
AbstractionThe aim of this study is to know about the representation of Indonesian workers Self-Esteem in the village of Blaban, Batu Marmar, Pamekasan. This study uses qualitative descriptive method which is determined base on purposive sampling. Technique of analyzing data is using Miles and Huberman method. Technique of originality data is using triangulation. The result of the study shows on the findings of the representation of Indonesian workers that they feel accepted when they bring some souvenirs and they treat something to drink. They feel happy if they get an appreciation which is given by the society if to bring some souvenirs and treat drinking or gambling although they do not have enough money to buy souvenirs, they will buy souvenirs and treat something although they should borrow some money to other people. They want to show that they can be like the other people who are success in abroad. They want to get impression from society that they are able to give some souvenirs and also treat them. They want their family are appreciated by the society and they do not want to get a bad treatment. Keywords: Self-Esteem, feeling accepted, feeling capable and valuable feeling
Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal Baca Jurnal