Detail Karya Ilmiah

  • PENGARUH WARNA CAHAYATERHADAP HASIL TANGKAPAN UDANG
    Penulis : Taufikur Rahman
    Dosen Pembimbing I : Muhammad Zainuri
    Dosen Pembimbing II :Mahfud Efendy
    Abstraksi

    Pemanfaatan cahaya dalam teknologi penangkapan bisa digunakan dalam penangkapan udang. Penggunaan cahaya mulai dari lampu teplok, petromaks (lampu tekan minyak tanah) sampai lampu listrik digunakan untuk menarik dan mengkonsentrasikan kawanan ikan berkumpul pada areal pencahayaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh warna cahaya yang berbeda terhadap respon udang yang tertangkap dengan menggunakan bubu. Alat tangkap yang digunakan adalah alat tangkap bubu dan dengan menggunakan batuan cahaya yang berbeda yaitu lampu teplok (kotrol), kuning, merah dan biru menggunakan bateray. Data hasil tangkapan di analisa menggunakan Rancangan Acak Kelompok. Berdasarkan empat perlakuan cahaya lampu yang berbeda maka dapat diambil kesimpulan adalah untuk mengetahui efektifitas hasil tangkapan udang adalah dengan menggunakan perlakuan warna cahaya lampu yang berbeda adalah dengan menggunakan lampu teplok dan lampu kuning, dengan diperoleh jumlah hasil tangkapannya untuk lampu teplok 442 ekor dan lampu kuning 315 ekor. Kata Kunci : Cahaya, Bubu, Udang.

    Abstraction

    The utilization of technology in the light of the arrest can be used in catching shrimp. The use of the light from the lamp, one time teplok (kerosene lights press) until the electric lights used to withdraw and concentrate fish congregate in the area of lighting. This research aims to know the influence of different light colors against a response that caught using shrimp bubu. Capture tool used is a capture tool bubu and using rocks in a different light that lights teplok (kotrol), yellow, red and blue using bateray. Data on catches of analysis using Random Design Group. Based on four different lamp light treatment then the conclusion to be drawn is to know the effectiveness of the catch of shrimp is by using a treatment different light colors is to use lights and light yellow teplok, with straps for the amount accrued lights teplok 442 tail and yellow lights 315 tail. Key Words: Light, Bubu, Shrimp.

Detail Jurnal