Detail Karya Ilmiah
-
RANCANG BANGUN GAME EDUKASI BELAJAR ANGKA dan HURUF HIJAIYAH BERBASIS WEB dengan UNITYPenulis : ERI ALBAR FIRDAUSDosen Pembimbing I : Arik Kurniawati, S.Kom., M.TDosen Pembimbing II :Ari Kusumaningsih, S.T., M.T.Abstraksi
Dunia pendidikan mulai masuk kedalam dunia teknologi informasi. Banyak sekali kegiatan positif yang dapat membantu dalam pelaksanaan kegiatan belajar-mengajar di lingkungan pendidikan. Tidak terkecuali dalam dunia pendidikan agama, khususnya agama Islam. Sekarang cukup banyak aplikasi-aplikasi seperti Al-Qur’an digital dan jadwal shalat yang terpasang di komputer maupun laptop. Namun, untuk aplikasi kategori gameedukasi masih sedikit tersedia. Melihat perkembangan media dan teknologi maka dibuat proyek yang mengangkat judul tentang aplikasi pembelajran angka dan huruf Hijaiyah berbasis Unity2D, yaitu bagaimana membuat suatu aplikasi game 2D yang dibuat dengan UnityEngine berbasis web. Game edukasi ini bergenre shooter, dimana pemain diarahkan untuk mendengarkan lafadz soal dan menembak angka dan huruf Hijaiyah sesuai dengan soal yang dibacakan. Dengan sering bermain game ini maka player dapat lebih mengenal angka dan huruf Hijaiyah berserta lafadznya, sehingga bisa dijadikan media pembelajaran dasar Islami pada anak-anak. Menurut hasil pengamatan dari hasil uji game pada anak-anak dan juga berbagai pengalaman dalam beragam game. Dapat disimpulkan bahwa genre shootergame edukasi yang menyenangkan memiliki potensi besar untuk game edukasi yang menarik minat anak-anak untuk belajar.
Abstraction1 RANCANG BANGUN GAME EDUKASI BELAJAR ANGKA dan HURUF HIJAIYAH BERBASIS WEB dengan UNITY Eri Albar Firdaus Program Studi Teknik Informatika, Universitas Trunojoyo Jl. Raya Telang, PO BOX 2, Kamal, Bangkalan - 69162 E-mail: erialbarfirdaus@gmail.com ABSTRAK Dunia pendidikan mulai masuk kedalam dunia teknologi informasi. Banyak sekali kegiatan positif yang dapat membantu dalam pelaksanaan kegiatan belajar-mengajar di lingkungan pendidikan. Tidak terkecuali dalam dunia pendidikan agama, khususnya agama Islam. Sekarang cukup banyak aplikasi-aplikasi seperti Al-Qur’an digital dan jadwal shalat yang terpasang di komputer maupun laptop. Namun, untuk aplikasi kategori gameedukasi masih sedikit tersedia. Melihat perkembangan media dan teknologi maka dibuat proyek yang mengangkat judul tentang aplikasi pembelajran angka dan huruf Hijaiyah berbasis Unity2D, yaitu bagaimana membuat suatu aplikasi game 2D yang dibuat dengan UnityEngine berbasis web. Game edukasi ini bergenre shooter, dimana pemain diarahkan untuk mendengarkan lafadz soal dan menembak angka dan huruf Hijaiyah sesuai dengan soal yang dibacakan. Dengan sering bermain game ini maka player dapat lebih mengenal angka dan huruf Hijaiyah berserta lafadznya, sehingga bisa dijadikan media pembelajaran dasar Islami pada anak-anak. Menurut hasil pengamatan dari hasil uji game pada anak-anak dan juga berbagai pengalaman dalam beragam game. Dapat disimpulkan bahwa genre shootergame edukasi yang menyenangkan memiliki potensi besar untuk game edukasi yang menarik minat anak-anak untuk belajar. Kata kunci : Hijyaiyah, Game Edukasi, Shooter, Unity2D. ABSTRACT The world of education began to enter into the world of information technology. Lots of positive activities that can assist in the implementation of teaching and learning activities in the educational environment. No exception in the world of religious education, especially the Islamic religion. Now quite a lot of applications such as digital Quran and prayer schedule attached to a computer or laptop. However, for applications category still a few educational games available. Seeing the development of media and technology, created a project that raised the title of the application learning numbers and letters based Hijaiyah Unity2D, namely how to make a 2D game application created with Unity web-based engine. This educational game genre shooter, where players are directed to listen lafadz matter and shoot numbers and letters Hijaiyah accordance with a matter that was read. By frequently playing this game, the player can better recognize numbers and letters along lafadz Hijaiyah, so the media can be used as the basis of Islamic learning in children. According to the observations of the test results on the children's games and also a wide range of experience in a variety of games. It can be concluded that the shooter genre fun educational game that has great potential for educational games that appeal to children.