Detail Karya Ilmiah
-
RANCANG BANGUN SISTEM PERAMALAN DISTRIBUSI BERAS MENGGUNAKAN METODE EXPONENTIAL SMOOTHINGPenulis : hendra pramana putraDosen Pembimbing I : fika hastarita. S.T., M.EngDosen Pembimbing II :bain khusnul khotimah, S.T., M.KomAbstraksi
Salah satu komponen penting yang menunjang operasi perusahaan beras adalah kegiatan memprediksi jumlah beras yang dibutuhkan konsumen. Dengan prediksi yang baik dapat dibuat rencana kerja perusahaan lebih efektif dan efisien. Proses pendistribusian juga harus tepat agar tidak terjadi penumpukan beras di gudang yang megakibatkan kwalitas beras menurun. Selain itu pemasukan beras dan distribusi beras juga harus seimbang supaya terjadi keseimbangn dalam proses distribusi beras. Penelitian ini mengidentifikasi pola distribusi beras di BULOG kabupaten Pamekasan. agar mendapatkan metode peramalan yang terbaik berdasarkan pola data pendistribusian beras. Selain itu sistem yang di buat juga mampu mendapatkan hasil peramalan periode selanjutnya sehingga dapat menjadi acuan dalam perencanaan strategi pendistribusian yang diterapkan di Bulog Kabupaten Pamekasan. Dalam proses pendistribusian beras Penentuan metode exponential smooting sebagai peramalan yang terbaik dengan menggunakan data sebelumnya sebagai parameter masukan dilakukan dengan cara mengukur tingkat kesalahan peramalan dari penerapan metode tersebut dan di ketahui peramalan terbaik berada di alpha 0.1 dengan mengidentifikasi nilai Square Error (SE) dan Percentage Error (PE). Dapat diketahui melalui pencarian nilai rata-rata kesalahan sebesar 3.8%, yaitu menghitung Mean Square Error (MSE) dan Mean Absolute Percentage Error (MAPE). Kata kunci: Peramalan Pendistribusian, Exponential Smoothing, Mean Error (MSE) Mean Absolute Percentage Error (MAPE)
AbstractionOne of urgent component that support operation of rice factory is activity of predicting amount of rice that needed by the consumers. By good prediction it can be made plan of works more effective and efisient. The process of distribution of rice has to be in the rigt ways in order not to be accumulation of the rice in the warehouse that can cause the quality of the rice dicrese. Bisede that the income and distribution of rice must also be balance in order to be also balence in the disteribution of it. In this reseacch that conducted in bulog office kabupaten Pamekasan has purpose to identifity rice distribution system in order getting the best prediction method based on data of rice distribution system and also getting result of prediction. So, it can be reference in strategy of distribution planning that was applied in bulog kabupaten Pamekasan. Bifore doing distribution process, rice were supplied from business partner as many as six. In rice distribution process determining exponential smooting method is as the bast prediction that was done by measuring error level of prediction from method application through searching average error was 3.8%. By accounting mean squere error (MSE) and mean absolute percentage error (MAPE). Keywords: Distributions predictions, exponential smoothing, mean square error (MSE), Mean absolute percentage error (MAPE)