Detail Karya Ilmiah
-
PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP KRUPUK TAHU DI SIDOARJOPenulis : M. AMALIS DICKY FIRMANSYAHDosen Pembimbing I : Iffan Maflahah, S.TP. M.siDosen Pembimbing II :Ir. Muhammad Fakhry, MPAbstraksi
Krupuk tahu adalah produk olahan yang berbahan dasar tahu sebagai bahan utamanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesukaan konsumen terhadap krupuk tahu Di Sidoarjo. Metode pengumpulan data dengan wawancara dan observasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif yang digunakan untuk menggambarkan karakteristik responden dan preferensi konsumen terhadap krupuk tahu Sidoarjo dan analisis SWOT. Atribut produk yang digunakan warna, rasa, tekstur dan aroma. Perferensi konsumen pada produk krupuk tahu atribut warna, aroma, rasa dan tekstur.
AbstractionCrackers know is a processed product made from basic to know as a main ingredient. This study aims to determine consumer preferences towards crackers know in Sidoarjo. Methods of data collection by interview and observation. Analysis of data using qualitative descriptive analysis that is used to describe the characteristics of respondents and consumer preferences on crackers know Sidoarjo and SWOT analysis of the industry using the four crackers know in Sidoarjo. Based on product attributes include color, flavor, texture and aroma. assessment studies indicate that consumer preference attributes include the vulnerable 21-30 year age, the type of work that the students, and male gender. Perferensi consumers on product B is preferred to attribute the color and aroma, while consumer preferences in product A is preferred in taste and texture attributes.